PELATIHAN LINMAS

24 Mei 2016 21:08:16 WIB

Untuk mengantisipasi keamanan ,ketentraman bagi warga didesa pundungsari kecamatan semin dan untuk menambah bekal,ilmu,seta wawasan untuk anggota linmas maka pihak pemerintah desa mengadakan pelatihan untuk linmas. Agar semua linmas didesa pundungsari mampu dan selalu waspada dalam menghadapi segala macam kerusuhan.dengan anggota linmas 60 orang sedesa pundungsari untuk 10 padukuhan diadakan pelatihan didesa pundungsari.dalam pelatihan tersebut sebagai nara sumber dari 3 instansi yaitu "TRANTIB,BABINSA DAN BABINKANTIBMAS Kecamatan semin,dengan diadakannya pelatihan tersebut semua anggota linmas merasa senang karena mendapat tambahan ilmu dan bekal.

Belum ada komentar atas artikel ini, silakan tuliskan dalam formulir berikut ini

Formulir Penulisan Komentar

Nama
Alamat e-mail
Kode Keamanan
Komentar